Ada begitu banyak
keseruan dan destinasi menarik di Jepang, namun biasanya untuk mereka yang
pertama kali ke Jepang tentunya ada dua kota utama yang selalu jadi incaran:
Tokyo dan Osaka.
Saat liburan
bersama keluarga saya menyiapkan itinerary ini, karena tahun 2015 lalu adalah
kali pertama keluarga saya liburan ke Jepang dan ada 3 keponakan saya yang
masih kecil, jadi this is the itinerary
for family with kids, and I think it might help if I share on this blog, tentunya
destinasi bisa ditambahkan sesuai keinginan dan selera masing-masing :)
HIGHLIGHT: Disneyland - Disneysea - Tokyo City -
Universal Studios Osaka
DAY 1 (FLIGHT TO TOKYO)
Perjalanan dari
Jakarta - Tokyo (via Tokyo Haneda Airport/ Tokyo Narita Airport)
Check in hotel
(Opsi: hotel di area Disneyland untuk memudahkan, karena cukup jauh dari area
Kota Tokyo)
PS: Jika traveling bersama anak kecil akan lebih mudah dengan direct flight (opsi: Garuda, ANA, Japan
Airlines)
DAY 2 TOKYO DISNEYLAND
Tokyo Disneyland
(see here for attractions & tickets info)
Back to hotel
DAY 3 TOKYO DISNEYSEA
Tokyo Disneysea
(see here for detail attractions & tickets info)
Back to hotel
DAY 4 EXPLORE TOKYO (UENO, SHIBUYA, IKEBUKURO, DIVER CITY)
Opsi: Pindah
hotel, to Tokyo City area
Explore Tokyo
Yamashiroya in Ueno |
Shibuya |
Diver City Tokyo |
- Yamashiroya Ueno (toko mainan 7 lantai
- Around Shibuya - Ikebukuro
- Opsi: Malam ke Diver City Tokyo (lokasi the BIG Gundam) -- to Daiba St.
- Back to hotel
DAY 5 (SANRIO PUROLAND, HARAJUKU, SHINJUKU)
OPSI: Mom with daughter can go to Sanrio Puroland (dekat Odakyutama Center
St.), kemudian kumpul kembali dengan keluarga di Harajuku
DAD & KIDS
langsung menuju ke Harajuku after breakfast
Harajuku
Fun in Takeshita Dori |
Chicago Thrift Store |
Takeshita Dori |
Takeshita Dori |
- Takeshita-dori (gang penuh toko aneh2 & lucu) by Yamanote Line to Harajuku, Takeshita exit
- KiddyLand (toko mainan) by Yamanote Line to Harajuku, Omote-sando exit
- Omote-sando (banyak toko Branded), ada Thrift Store Chicago (vintage clothing)
Go to Shinjuku by
Yamanote Line Harajuku to Shinjuku (5 min)
Shinjuku
Don Quijote random stuff |
Don Quijote |
Mom amazed with the things in Don Quijote |
- Tokyu Hands/ Takashimaya Shinjuku (all things mall >12 lantai, also branded stuffs)
- Don Quijote Shinjuku (toko segala ada, 7 lantai or more)
Robot Dinner
Shinjuku (show starts 19.50, 19.10 sudah di lokasi), reserve terlebih dahulu
via JTB (5500 JPY/ person, klo on loc 7000 JPY)
Back to hotel
Tokyo to Osaka by
Shinkansen (Hikari) JR PASS
Depart from
Shinagawa Station to Shin-Osaka. Opsi 7.10 AM, 8.10 AM, 9.10 AM, around 3 hours
train trip (reserved 1 day before)
Arrived
Shin-Osaka Station
Universal Studios
Osaka
Osaka to Tokyo by
Shinkansen
Back to hotel
DAY 7 (FREE TIME - BACK TO JAKARTA)
Checkout
Titip luggage di
hotel (jika flight sore/ malam hari)
Opsi:
- Toy Store Hakuhinkan (Ginza)
- Yodobashi Akiba (Akihabara, showa-toriguchi exit) -- 6 floor electronic, camera, toys, dll
- Tokyo Skytree/ Tokyo Tower sightseeing
- Go to Airport
- Back to Jakarta
So that's our itinerary, tentu saja ini bisa ditambah atau dikurangi sesuai
selera masing-masing. Sebenarnya masih banyak lokasi-lokasi menarik namun
pertimbangan akan disesuaikan dengan keinginan semua anggota keluarga, jika ada
yang ingin ke lokasi A dan yang lain ingin ke lokasi B namun karena terbatasnya
waktu harus memilih, tidak ada salahnya untuk membuat 2 group (we did this untuk ke Sanrio Puroland
karena tidak menarik untuk keponakan saya yang laki-laki).
This itinerary based on 1 week trip saja karena memang biasanya family trip
juga tidak bisa terlalu lama (harus menyesuaikan jadwal anak-anak sekolah), hopefully this will help, have fun in Japan!
@marischkaprue - she made itineraries but usually went to unplanned
places
14 comments:
“A good snapshot keeps a moment from running away.” ― Eudora Welty -
Kagum sama jepretan" mba Marischka ... jadi ingin ke Jepang ... This is my first visit ur blog mba n will kepoin blognya mba terus .... lam kenal ya mba
Prue izin copas boleh ya buat disimpan di memory komputer, jaga-jaga kalau ke Japan. Haha gayanya gue. Walau entah kapan sih tapi mimpi udah ditabur sejak lama.
Makasih Kak Prue itinerary-nya. Moga2 kesampaian ke Jepang tahun ini sama Precils. Pengen ke Harry Potter Wizarding World Osaka!
awalnya aku udh masukin tuh mba disney sea k jdwal itin jepang feb 2017 nanti... tp sprtinya terpaksa diapus krn aku pikir 2 theme park yg ada wahana rolle coaster extreme, fuji q dan nagashima spa land udh cukuplah :D.. toh di disney g ada wahana terlalu extreme kan ya...
Kalo ngikutin itin macam ini, budget sampai berapa kak prue ????
cuma bisa bilang 1 kata
KEREN
Whaaa....liburan yang menyenangkan
Nice info....
sugoiiii holiday
download film horor
Foto nya ciamin dan bagus banget, mendadak jadi kangen ke Jepang lagi :)
Cek out the unforgettable japan on my blog. if you like this post please help me to share, but if you don't like it then you can ignore it. Thax u😊:
https://rizalohorella.wordpress.com/2017/03/05/unforgettable-japan/
asik banget kayanya, pengen deh backpacking ke jepang gt...
index:obathammer.id
index:obatkuatcialis.id
index:jualmaxman.com
index:obathammerofthor.id
boleh tau menginap di mana waktu di tokyo city?
jadi pengen ke jepang
Posting Komentar